Pematian Otomatis
Pematian Otomatis secara otomatis diaktifkan dengan sendirinya saat printer dinyalakan. Jika Pematian
Otomatis diaktifkan, printer secara otomatis akan mati setelah 2 jam tidak aktif untuk membantu mengurangi
penggunaan energi. Pematian Otomatis secara otomatis akan dinonaktifkan saat printer membangun
sambungan jaringan nirkabel atau Ethernet (jika didukung). Anda dapat mengubah pengaturan Pematian
Otomatis dari panel kontrol. Setelah mengubah pengaturan, printer akan menyimpan pengaturan itu.
Pematian
Auto akan mematikan printer seutuhnya, karena itu Anda harus menggunakan tombol daya bila hendak
menyalakan printer kembali.
Untuk mengubah pengaturan Pematian Otomatis
1.
Dari layar Laman Panel Kontrol yang menampilkan
Copy
(Salin),
Scan
(Pindai), dan
QuickForms
, pilih
Pengaturan
.
Catatan
Jika layar laman tidak terlihat, tekan tombol
Kembali
sampai Anda dapat melihatnya.
2.
Dari menu
Pengaturan
pada layar printer, pilih
Preferences
(Preferensi).
3.
Dari menu
Preferences
(Preferensi), pilih
Auto-Off
(Pematian Otomatis).
4.
Dari menu
Auto-Off
(Pematian Otomatis), pilih
On
(Aktif) atau
Off
(Nonaktif) lalu tekan
Continue
(Lanjutkan) untuk mengkonfirmasi pengaturan.
Tip
Jika Anda sedang mencetak melalui jaringan nirkabel atau yang tersambung ke Ethernet, Pematian
Otomatis harus dinonaktifkan untuk memastikan pekerjaan cetak tidak tiba-tiba hilang tak tersimpan. Bahkan
jika Pematian Otomatis dinonaktifkan, printer akan memasuki mode Tidur setelah 5 menit tidak aktif untuk
membantu mengurangi penggunaan energi.
Bab 2
8
Mengenal HP e-All-in-One
Men
g
enal HP e-A
ll-
in-One
3